Bagian 24
Suara alat-alat terdengar di ruangan ini, Gayatri masih tak sadarkan diri. Sebelum dilarikan ke rumah sakit, ia ditemukan oleh seorang petugas keamanan di sana, tetangga di sampingnya merasa tidak nyaman atas gaduh yang Gayatri ciptakan, pintu yang tak terkunci, akhirnya menemukan dirinya dalam keadaan tak sadarkan diri dengan bersimbah darah.

Rima dan Alan duduk di sebuah ruang tunggu dengan hening, keduanya sama sekali tak ada yang mengeluarkan suara. Diam dengan perasaan masing-masing, kemudian berlabu pada kecewa yang dalam di hati Rima.

Siang tadi, sesuatu tertinggal di ruangannya, sampai akhirnya Rima mendengar semua percakapan dari awal sampai akhir.

"Kita harus bicara, Rima? Tolong dengarkan penjelasanku dulu."

Rima mendongak, melihat ke arah suaminya dengan mata sendu. "Bahkan dalam situasi seperti ini kamu mementingkan egomu sendiri?"

 
Sigue leyendo este libro gratis
Escanea el código para descargar la APP

Capítulos relacionados

Último capítulo

Explora y lee buenas novelas sin costo
Miles de novelas gratis en BueNovela. ¡Descarga y lee en cualquier momento!
Lee libros gratis en la app
Escanea el código para leer en la APP